Sabtu, 05 Maret 2016

DANAU WEEKERI_KODI_SUMBA BARAT DAYA

Aku melakukan apa yang aku inginkan dalam hidupku,Sekarang juga!Karena aku tau kita tidak akan hidup selamanya,.aku tak tau kapan umurku berakhir,sebisa mmungkin kulakukan yang terbaik bagi diriku keluargaku juga pekerjaan dimana Allah memberiku kesempatan menjadi bagian dari mereka.
 Ini dia Danau Weekuri,dana u air asin yang ada diatas tebing tebing batu,dikelilingi rimbunan bakau,.airnye bagitu jernih.
Panas hari sangat menyengat,tapi jauh jauh ke Sumba kalau tak Weekuri rasanya tak lengkap.
Selepas dari Ratennggaro kami menyusuri jalan tanah putih yang lumayan jauh.
Ternyata air dauan Weekuri muncul dari air laut yang masuk ke danau melalui lubang batu dari tebing - tebing batu sepanjang pantai yang sangat tinggi dan cadas  bebatuannya.Semakin pasang air laut semakin tinggi pulapermukaan air danau Weekuri.
INDAH!!!!!
Hari ini hari Sabtu, 27 Februari 2016,weekend membuat Danau ini sedang ramai pengunjung ditambah lagi pelancong2 dari luar Sumba yang ingin menyaksikan PASOLA,sekali tiga uang pasti meluncur kesini.
Ada cerita lucu disini,karena terlalu runcing dan cadasnya tebing,bebatuan tiu dengan nakal merobek celanaku juga celana Kribo,.Demi mendapat posisi yang Top untuk melihat keindahannya dngn total jadi mesti naik ke tebing tertinggi.
Emma.sahabatku disengat tawon,karena berusaha melindunginya akupun menajdi sasaran empuk teman2nya tawon.Benar2 setia kawan mereka.
Tapi bukan diriku namanya jika di tas kamera ku tak dilengkapi dengan minyak,benang serta jarum,hahhahahaha...
Sampai di Wkb nanti ternya ada lagi kesialan yakni,tripod Ka Carlos teringgal di Weekuri saat dia menjadi kameramen kami.
Komplit dah!
Hanya sekitar 30 menit kami menikmati keindahan danau,panas semakin terik dan setiap tempat adem sudah dipenuhi orang lain yah kami memilih melanjutkan perjalan ke Mandorak.
O iya,saat pulang dimintai uang sukarela dari seorang Pria berbaju Pengelola Situs Sumba Barat Daya,.tidak ada tarif resmi karena memang belum dikelola,semoga dengan sumbangan2 sukarela yang diberika di kedatangan kali berikut Weekuri sudah ada pengelolan yang lebih baik dari Pemda.
Di setiap tempat baru yang kudatangi entah kenapa excitedku kadang tak bisa terkntrol,aku selalu histeris dan tersenyum sendiri dalam waktu yang lama seperti orang gila.
Yah One Destination is never a place,but a new way of seeng things!





 Mungkin kita pernah mengeluh panas
Takut keluar
Takut berkulit gelap
Tanpa sadar di bagian lain

Cahaya matahari menjadi kemewahan yang mahal harganya bagi kehidupan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar