Kamis, 12 Februari 2015

Air Terjun Lembanna - Malino,.SulseL

Aku seperti orang gila yang melonjak kegirangan ketika sara fnya mendadak korslet.
Entah kenapa,.sekalipun banyak tempat sudah kudatangai,.riak air yang bebatuan,hembusan angin menerap arus terjunnya air,semuanya sekilas biasa,tapi bagiku ketika berada tepat didepannya hidupku terasa sempurna.
Air terjun Lembanna bahkan tak disebut dalam list tempat2 sepanjang perkebunan Malino yang perlu disinggahi,.berkat AmaKia tour guideku selama di Makassar,heehehhe,sampai juga kami ke air terjun ini.Melewati jalan setapak jalur tracking menuju Puncak Bawakaraeng,Lembanna sekitar 15km dengan diantar rintik hujan,tempat ini tak susah ditaklukkan.
Sejauh mata memandang perbukitan hijau penuh kentang dan teh,.aku rindu DIENG n Malino menyuguhkan suasana yang tak kalah menggoda.Aku selalu merasa sehat n bahagia seutuhnya lepas dari segala beban dunia,saat bercerita pada terpaan air yang menyergap dingin tulangku.
Yah,.sejauh yang kutau,.aku selalu sehat karena alam,apapun medannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar